Rabu, 27 Maret 2019

BAGAIMANA MEMBUAT HIDUP BERARTI


Hari ini, lima tahun lalu, persisnya 27 Maret 2014, blog budak-bangka menurunkan sebuah tulisan dengan judul: “Membuat Hidup Menjadi Berarti”. Tulisan tersebut berangkat dari sharing pengalaman seseorang, yang juga dimuat blog ini pada 8 Maret. Dalam tulisan tersebut, sharing pengalaman itu kembali dimuat, sehingga pembaca dapat langsung membacanya.
Menjawab pertanyaan “apa arti hidup”, memang tidak terlalu sulit. Orang dengan cepat dapat mengutarakan pendapatnya. Akan tetapi, tidaklah demikian jika ditanya “bagaimana membuat hidup itu berarti”. Tentulah setiap orang akan menemukan sedikit kesulitan untuk menjawabnya. Tulisan lima tahun lalu itu hendak membuka wawasan kita untuk mengetahui hidup yang berarti itu. Sekali lagi, inspirasi tulisan tersebut berasal dari sharing pengalaman seseorang tadi.
Dikemas dengan menggunakan bahasa Indonesia yang sederhana dan ringan sehingga pembaca dapat dengan mudah menikmatinya. Dijamin pembaca tidak akan merasa bosan membacanya karena selain ringan, tulisan tersebut tidak terlalu panjang. Pembaca dapat dengan segera menemukan pesan dari tulisan tersebut. Nah, apa pesan tulisan tersebut? Bagaimana membuat hidup kita berarti? Siapa orang yang pengalamannya dijadikan inspirasi tulisan tersebut? Untuk mengetahui semua jawaban ini, langsung saja klik dan baca di sini. Selamat membaca!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar