Jumat, 09 Januari 2026

Dondy Tan Menjelaskan Ayat Sains dalam Alquran


 Tak bisa dipungkiri cinta itu buta. Ketika orang jatuh cinta, maka irasionalitas lah yang dikedepankan. Gambaran ini sangat pas untuk menggambarkan cinta Dondy Tan terhadap alquran. Untuk membela alquran, dia mengatakan bahwa ayat-ayat alquran sesuai dengan sains. Bagi orang yang waras dan masih menggunakan nalar akal sehat, tentulah langsung senyum-senyum mendengar penjelasannya, karena semua yang dikatakan Dondy Tan jelas-jelas tidak masuk akal.