Kamis, 28 Mei 2020

MENGENAL TIPE KEPRIBADIAN

Alfred Alder membagi 4 tipe kepribadian. Keempat tipe ini sangat mirip dengan empat tipe karakter manusia yang diajarkan dalam kebudayaan Yunani kuno. Orang Yunani kuno mengaitkan karakter atau temperamen manusia ini dengan adanya empat macam cairan tubuh. Dari sinilah muncul tipe-tipe kepribadian seperti koleris, sanguinis, melankolis dan plegmatis.
MELANKOLIS

Kekuatan:

1)   Analitis, mendalam dan penuh pikiran

2)   Serius dan bertujuan, serta berorientasi jadwal

3)   Artistik, musikal dan kreatif

4)   Hemat dan sensitif

5)   Standar tinggi, idealis dan perfeksionis

6)   Senang perincian (detail), tekun, serba tertib dan teratur

7)   Melihat masalah dan mencari solusi pemecahan kreatif

8)   Kalau sudah mulai akan dituntaskan

9)   Berteman dengan hati-hati

10)Puas di belakang layar, menghindari perhatian

11)Mau mendengar keluhan, setia dan mengabdi

12)Sangat memperhatikan orang lain dan mau mengorbankan diri

Kelemahan: