Senin, 18 Juli 2022

STUDI AL-QUR'AN: MEMAHAMI PENOLAKAN KENABIAN MUHAMMAD

Mungkin karena Yesus diakui dalam islam, maka umat islam kerap "menuntut" umat Kristen juga mengakui dan menerima Muhammad sebagai nabi. Padahal umat kristiani sudah menolak Muhammad sebagai nabi sejak kemunculan Muhammad. Artinya, penolakan itu bukan baru sekarang ini terjadi. Video berikut ini mencoba menguraikan alasan penolakan tersebut.



Apabila tak bisa diputar, silahkan klik di sini. Selamat menonton!!! 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar