Minggu, 08 Mei 2022

STUDI AL-QUR'AN: BENARKAH AL-QUR'AN WAHYU ALLAH

Umat islam sangat percaya kalau Al-Qur’an merupakan wahyu Allah. Apa yang tertulis di dalamnya merupakan kata-kata Allah sendiri. Dasar keyakinan ini ada pada perkataan Allah dalam Al-Qur’an. Karena Allah itu maha benar, maka benar juga apa yang dikatakan-Nya. Tidak mungkin Allah berbohong. Akan tetapi, ada begitu banyak ayat-ayat yang ada dalam Al-Qur’an yang bila ditelaah dengan akal sehat atau secara kritis membuat kita ragu kalau Al-Qur’an adalah wahyu Allah. Video berikut ini mencoba membahas topik ini. (Jika tak bisa dibuka, silahkan klik di sini). Ulasan ini menggunakan metode akal sehat.


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar